ANALISIS HASIL UJI KOMPETENSI PADA PESERTA PELATIHAN TENAGA KESEHATAN HAJI DI BAPELKES BATAM TAHUN 2023

Authors

  • Desy Ariani Gultom Balai Pelatihan Kesehatan Batam

DOI:

https://doi.org/10.53800/wawasan.v4i2.246

Keywords:

embarkasi Batam, pelatihan TKH, keterampilan, soft skill

Abstract

Abstract

In 2023, Bapelkes Batam carred out (Tenaga Kesehatan Haji) TKH Training for the Batam Embarkation Kloter. This research aims to analyze practical competency and soft skills and describe the competency profile of TKH after training. The competencies include hard skills and soft skills competencies. In addition, this research analyzes the differences in competency mastered between doctor-group participants and nurse-group participants. The research is a quantitative descriptive study involving 20 participants. Data was analysed using One-way ANOVA descriptive statistical analysis techniques. The research results show that (1) participants' achievement exceeds the minimum score (80) both in hard and soft skills; (2) there were differences in hard skills achievement based on professional groups of doctors and nurses, but no significant differences were found in soft skills.

 

Abstrak

Pada tahun 2023, Balai Pelatihan Kesehatan (Bapelkes) Batam melaksanakan Pelatihan Tenaga Kesehatan Haji (TKH) Kloter Embarkasi Batam. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis hasil ujian praktik kompetensi dan mendeskripsikan profil kompetensi peserta Pelatihan TKH Kloter Embarkasi Batam tahun 2023. Kompetensi yang dimaksud mencakup kompetensi keterampilan, kompetensi soft skill. Selain itu akan dianalisis perbedaan kompetensi pada kelompok peserta dengan profesi dokter dan perawat. Metode penelitian dirancang dengan pendekatan deskriptif kuantitatif terhadap 20 orang peserta dengan teknik analisis statistik Deskriptif dan One-way Anova. Hasil penelitian menunjukkan: (1) peserta memiliki kompetensi keterampilan dan soft skill dengan kriteria baik dan di atas nilai minimal yang ditetapkan yaitu 80; (2) terdapat perbedaan pencapaian kompetensi berdasarkan kelompok profesi dokter dan perawat pada kompetensi keterampilan, tapi tidak ditemukan perbedaan yang signifikan pada kompetensi soft skill.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Afandi, M., Chamalah, E., & Wardani, O. P. (2013). MODEL DAN METODE PEMBELAJARAN DI SEKOLAH. UNISSULA PRESS.

Arifin, Z. (2017). Evaluasi Pembelajaran (10th ed.). PT Remaja Rosdakarya.

Balai Pelatihan Kesehatan Batam, D. J. T. K. K. K. R. I. (2023). Keputusan Kepala Balai Pelatihan Kesehatan Batam Kementerian Kesehatan Republik Indonesia Nomor: HK.02.03/1/1601/2023 Tentang Struktur Organisasi Balai Pelatihan Kesehatan Batam.

Direktorat Peningkatan Mutu Tenaga Kesehatan, D. J. T. K. K. K. R. I. (2022). Kurikulum Pelatihan tenaga Kesehatan Haji Kloter.

Ebel, R. L., & Frisbies, D. A. (1986). Essentials of educational measurement. Prentice-Hall, Inc.

Indrawati. (2016). Metode pembelajaran, MODUL PELATIHAN WIDYAISWARA PENYESUAIAN/INPASSING BERBASIS E LEARNING. LEMBAGA ADMINISTRASI NEGARA REPUBLIK INDONESIA.

Lembaga Administrasi Pelatihan (LAN). (2020). Modul Pelatihan Pengelolaan Pelatihan, Manajemen of Training (MOT): evaluasi program pelatihan. Lembaga Administrasi Pelatihan (LAN).

Mardapi, D. (1999). Pengukuran, penilaian dan evaluasi. Makalah disampaikan pada Penataran evaluasi pembelajaran matematika SLTP untuk guru inti matematika di MGMP SLTP tanggal 8 – 23 Nopember 1999 di PPPG Matematika Yogyakarta.

Menteri Kesehatan Republik Indonesia. (2016). Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 62 Tahun 2016 tentang Penyelenggaraan Kesehatan Haji.

Menteri Kesehatan Republik Indonesia. (2018). Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 3 Tahun 2018 tentang Rekrutmen Panitia Penyelenggaraan Ibadah Haji Arab Saudi Bidang Kesehatan.

Munajatisari, R. R. (2014). Analisis Efektivitas Metode Pelatihan Klasikal dan E-Learning. Jurnal Administrasi Bisnis, 10(2), 173–185.

Oriondo, L. L., & Dallo-Antionio, E. M. (1998). Evaluating Educational Outcomes (test, Measurement, and Evaluation) (5th ed.). REX Printing Company, Inc.

Ramli, M. (2012). Media dan Teknologi Pembelajaran. Antasari Press.

Rusandi, S. (2017). POLA PENDEKATAN EVALUASI HASIL BELAJAR SISWADI SEKOLAH. Jurnal Bawi Ayah, 8(1), 55–71.

Sedarmayanti. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia: Reformasi Birokrasi dan Manajemen Pegawai Negeri Sipil. Refika Aditama.

Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Kombinasi (Mix Method). Alfabeta.

Thoha, M. C. (1996). Teknik Evaluasi Pendidikan. PT Raja Gravindo.

Widhiarso, W. (2009). Evaluasi Soft skills Dalam Pembelajaran. http://widhiarso.staff.ugm.ac.id/files/makalah_soft_skills.pdf

ANALISIS HASIL UJI KOMPETENSI PADA PESERTA PELATIHAN TENAGA KESEHATAN HAJI DI BAPELKES BATAM TAHUN 2023

Downloads

Published

2023-12-30

How to Cite

Gultom, D. A. (2023). ANALISIS HASIL UJI KOMPETENSI PADA PESERTA PELATIHAN TENAGA KESEHATAN HAJI DI BAPELKES BATAM TAHUN 2023. Wawasan: Jurnal Kediklatan Balai Diklat Keagamaan Jakarta, 4(2), 187 - 202. https://doi.org/10.53800/wawasan.v4i2.246