PENERAPAN ARTIFICIAL INTELLIGENCE (AI) DALAM PEMBUATAN SOAL KUIS DI APLIKASI ANDALIMAN BERBASIS LEARNING MANAGEMENT SYSTEM (LMS) MOODLE

Authors

  • Muhammad Fajar Zain Balai Diklat Keagamaan Medan

DOI:

https://doi.org/10.53800/8hc6dx24

Keywords:

Artificial Intelligence, Text to Questions, LMS, Moodle, ANDALIMAN

Abstract

Abstract

The development of Artificial Intelligence (AI) technology has a significant impact on various sectors, including education. One interesting application of AI is Text to Questions, a technology that converts narrative text into questions for automatic question creation. ANDALIMAN is a Moodle-based Learning Management System developed by the Religious Training Center (BDK) Medan, a platform designed for training management, including material management, teaching resources, assessments, and the creation and questions management. AI in the ANDALIMAN is expected to improve efficiency and produce a greater variety of questions in less time. The implementation of AI also demonstrates excellent potential to enhance the quality of learning assessments, although it faces challenges in generating accurate questions that meet specific training needs. This research aims to explore the application of AI technology in the ANDALIMAN application, focusing on its impact on question quality, question creation time, and the advantages/disadvantages of that technology. The research results indicate that the efficiency and quality of quiz creation have improved, as evidenced by time efficiency and increased productivity, making it a practical solution, particularly in education. 

Abstrak

Kemajuan teknologi Artificial Intelligence (AI) memberikan dampak signifikan dalam berbagai sektor, termasuk pendidikan. Salah satu penerapan AI yang menarik adalah Text to Questions, yaitu teknologi yang mampu mengonversi teks naratif menjadi pertanyaan untuk pembuatan soal secara otomatis. ANDALIMAN (Aplikasi Pendukung Pelatihan BDK Medan) merupakan aplikasi yang dikembangkan oleh Balai Diklat Keagamaan (BDK) Medan berbasis Learning Management System (LMS) Moodle, sebuah platform yang dirancang untuk pengelolaan pelatihan, baik mulai dari pengelolaan materi, bahan ajar, penilaian, hingga pembuatan dan pengelolaan soal. Penggunaan AI dalam Aplikasi ANDALIMAN diharapkan dapat meningkatkan efisiensi dan menghasilkan soal dengan variasi yang lebih banyak dalam waktu yang lebih singkat. Penerapan AI juga menunjukkan potensi besar untuk meningkatkan kualitas evaluasi pembelajaran, namun dihadapkan dengan tantangan dalam menghasilkan soal yang akurat dan sesuai dengan kebutuhan spesifik pelatihan. Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi penerapan teknologi AI dalam aplikasi ANDALIMAN, dengan fokus pada dampaknya terhadap kualitas soal, waktu pembuatan soal, dan kelebihan/kekurangan pada teknologi tersebut. Hasil riset menunjukkan bahwa efisiensi dan kualitas pembuatan soal kuis menjadi meningkat dilihat dari efisiensi waktu dan peningkatan produktifitas yang dapat menjadi solusi efektif khususnya dalam bidang pendidikan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Badan Litbang dan Diklat Kementerian Agama RI. (2021). Surat Keputusan Kepala Badan Litbang dan Diklat Kementerian Agama RI Nomor 67 Tahun 2021. https://balitbangdiklat.kemenag.go.id/

Mahnegar, F. (2012). Learning Mangement System. International Journal of Business and Social Science, 3(12), 144–151.

Mambu, J. G. Z., Pitra, D. H., Rizki, A., Ilmi, M., Nugroho, W., Leuwol, N. V, Muh, A., & Saputra, A. (2023). Pemanfaatan Teknologi Artificial Intelligence (AI) Dalam Menghadapi Tantangan Mengajar Guru di Era Digital. Journal on Education, 06(01), 2689–2698.

OpenAI.com. (2022). ChatGPT: Optimizing Language Models for Dialogue. Https://Openai.Com/Blog/Chatgpt/.

Rifky, S. (2024). Dampak Penggunaan Artificial Intelligence Bagi Pendidikan Tinggi. Indonesian Journal of Multidisciplinary on Social and Technology, 2(1), 37–42. https://doi.org/10.31004/ijmst.v2i1.287

Santoso, G., Setiawan, J., & Sulaiman, A. (2023). Development of OpenAI API Based Chatbot to Improve User Interaction on the JBMS Website. G-Tech: Jurnal Teknologi Terapan, 7(4), 1606–1615. https://doi.org/10.33379/gtech.v7i4.3301

Sugihartono. (2020). Pendidikan Personalisasi dalam Era Kecerdasan Buatan: Kajian Implementasi di Indonesia. Jurnal Pendidikan Dan Teknologi Informasi, 7(1), 13–22.

Supangat, Saringat, M. Z. bin, & Koesdijarto, R. (2021). Pemanfaatan Artificial Intelligence (AI) sebagai Respon Learning Style Mahasiswa. Konferensi Nasional Ilmu Komputer (KONIK), 270–279.

Zain, M. F. (2021). Sistem Pelatihan Jarak Jauh (PJJ) Balai Diklat Keagamaan Medan Web Menggunakan Learning Management System (LMS) Moodle. Jurnal Analisa Pemikiran Insan Cendikia (APIC), 4(2), 29–43.

Downloads

Published

2024-12-30

How to Cite

PENERAPAN ARTIFICIAL INTELLIGENCE (AI) DALAM PEMBUATAN SOAL KUIS DI APLIKASI ANDALIMAN BERBASIS LEARNING MANAGEMENT SYSTEM (LMS) MOODLE. (2024). Wawasan: Jurnal Kediklatan Balai Diklat Keagamaan Jakarta, 5(2), 160-173. https://doi.org/10.53800/8hc6dx24

Similar Articles

1-10 of 25

You may also start an advanced similarity search for this article.